Aplikasi Tulisan Berjalan – Aplikasi tulisan berjalan – Ingin membuat tulisan berjalan layaknya billboard yang saat ini banyak digunakan untuk berbagai keperluan? Tulisan berjalan memang sangat membantu mencuri perhatian orang. Anda bisa membuat tulisan berjalan dengan menggunakan aplikasi tertentu di Google Play Store. Ya! Saat ini terdapat beberapa aplikasi tulisan berjalan yang bisa anda gunakan untuk membuat berbagai tulisan menarik di smartphone anda.
Bagaimana caranya?
Sebelumnya, perlu diketahui bahwa aplikasi ini merupakan aplikasi gratis yang bisa membuat led screen berupa text berjalan. Kami hanya akan membahas satu aplikasi saja yang terbilang mudah digunakan.
LED Scroller Pro – Aplikasi Tulisan Berjalan di Google PLay Store
1. Silahkan install aplikasi LED Scroller Pro dari Google Play, Atau silahkan klik di sini.
[button color=”blue” size=”medium” link=”https://play.google.com/store/apps/details?id=com.ledscroller.leddisplay” icon=”” target=”false”]Download di Sini![/button]
2. Setelah terinstal, silahkan buka aplikasi LED Scroller Pro
3. Pilih teks yang menurutmu menarik lalu silahkan ubah sesuai keinginan anda. Anda bisa mengubah jenis, ukuran text, background, dan juga menambah ikon.
4. Klik save setelah selesai.
5. Tulisan yang sudah kamu buat bisa ditemukan di Library.
Aplikasi tulisan berjalan bernama LED Scroller Pro ini memiliki antar muka yang mudah dioperasikan dengan berbagai fitur menarik.
Tulisan berjalan tersebut bisa kamu gunakan untuk berbagai keperluan, misalnya untuk menonton konser, menyampaikan sesuatu kepada teman, dan lain sebagainya.
Smartphone anda kini sudah bisa menjadi bilboard genggam dengan tampilan text berjalan yang menarik!
Selamat mencoba!